Nama, Foto,Profil, Biodata Pemain School 2017 – Serial School 2017 yang tayang sejak Juli 2017 lalu tentu menjadi angin segar bagi penggemar drama Korea di tanah air. Dengan alur cerita yang lebih segar dan dibintangi oleh artis-artis baru, serial produksi KBS ini diharapkan bisa meneruskan kesuksesan seri sebelumnya yakni School 2013 dan Who Are You: School 2015.
School 2017 digadang-gadang sebagai serial drama yang bakal menarik perhatian di musim panas. Sebagian besar pemain School 2017 bisa dibilang masih pemain baru di industri film Korea. Kim Se Jung yang didapuk sebagai pemeran utama dalam serial ini, baru pertama kali bermain dalam drama Korea.
Dara cantik kelahiran 28 Agustus 1996 ini memerankan tokoh utama Ra Eun-ho. Kim Se Jung merupakan seorang penyanyi yang mengawali karirnya sebagai anggota girlband I.O.I. Setelah girlband tersebut bubar, ia kemudian bergabung dengan grup Gugudan. Selain pemeran School 2017, ia pernah menjadi cameo dalam sitkom The Sound of Your Heart.
Lawan mainnya, Jang Dong Yoon, juga bukan termasuk artis papan atas Korea. Dalam serial School 2017, pria tampan kelahiran 5 April 1990 ini memerankan tokoh Hyun Tae-woon, siswa pemberontak yang sering berbuat onar. Jang Dong Yoon mengawali karirnya sebagai aktor di film Overman dan Jealousy Incarnate pada tahun 2016.
Selain Kim Se Jung dan Jang Dong Yoon, School 2017 juga dibintangi oleh aktor pendatang baru Seol In-ah dan Jang Dong-yoon. Di drama korea School 2017, Seol In-ah memerankan tokoh Hong Nam-joo. Cewek kelahiran 3 Januari 1996 ini mengawali karirnya dalam drama The Producers di tahun 2015.
Jang Dong Yoon memerankan tokoh Song Dae-hwi, seorang pria berlatar belakang dari keluarga kurang mampu yang berkepribadian baik dan lucu. Sebelum bermain di drama korea School 2017, cowok kelahiran 12 Juli 1992 ini memulai debutnya dalam serial Solomon’s Perjury dan Women at a Game Company.
Di samping keempat artis tersebut, nama dan biodata pemain School 2017 dibintangi oleh aktor Korea lainnya seperti Han Sun Hwa anggota grup Secret yang memerankan Han Soo Ji. Ada pula Han Joo Wan yang memerankan Shim Kang Myung dan Kim Eung Soo memerankan Yang Do Jin.
Nama dan Biodata Pemain School 2017
1. Kim Se-Jeong (Pemeran Ra Eun-Ho)
- Nama Asli : Kim Se-Jeong
- Nama Panggung : Ahjussi, God Sejeong
- Profesi : Aktris dan Penanyi
- Tanggal dan Tempat lahir : 28 Agustus 1996 Gimje, Jeolla Utara, Korea Selatan
- Pendidikan : Hanyang Women’s University
- Zodiak : Virgo
- Golongan Darah : AB
- Tinggi badan : 164 cm
- Berat Badan : 48kg
- Talent agency : YMC Entertainment
- K-pop Group : Gugudan
2. Kim Jung-Hyun (Pemeran Hyun Tae-Woon)
- Nama Asli : Kim Jung-Hyun/ Kim Jeong Hyeon
- Profesi : Aktor
- Tanggal dan Tempat lahir : 5 April 1990, Busan, Korea Selatan
- Pendidikan : Korea National University of Arts
- Zodiak : Aries
- Tinggi badan : 183 cm
- Talent agency : O& Entertainment
3. Ro Woon (Pemeran Issue)
- Nama Asli : Ro Woon
- Profesi : Aktor, Penyanyi, Model dan Dancer
- Tanggal dan Tempat lahir : 7 Agustus 1996, Daechi-dong, Gangnam-gu, Korea Selatan
- Pendidikan : Kyung Hee University
- Zodiak : Leo
- Golongan Darah : B
- Tinggi badan : 190 cm
- Berat Badan : 73kg
- Talent agency : FNC Entertainment
- K-pop Group : SF9
4. Jang Dong-Yoon (Pemeran Song Dae-Whee)
- Nama Asli : Jang Dong Yoon
- Profesi : Aktor dan Model
- Tanggal dan Tempat lahir :12 Juli 1992, Seoul, Korea Selatan
- Pendidikan : Hanyang University
- Zodiak : Cancer
- Golongan Darah : B
- Tinggi badan : 178 cm
- Talent agency : Clover Company
5. Seol In-A (Pemeran Hong Nam-Joo)
- Nama Asli : Seol In-A
- Profesi : Aktris dan Model
- Tanggal dan Tempat lahir : 3 Januari 1996, Korea Selatan
- Pendidikan : Seoul National University of Fine Arts and Music
- Zodiak : Capricorn
- Tinggi badan : 167 cm
- Berat badan : 50kg
- Talent agency : OUI Entertainment
6. Han Sun-Hwa (Pemeran Han Soo-Ji)
- Nama Asli : Han Sun-Hwa
- Profesi : Aktris, Model dan Penyanyi
- Tanggal dan Tempat lahir : 6 Oktober 1990, Busan, Korea Selatan
- Pendidikan : Busan Culture Girls’ High School
- Zodiak : Libra
- Golongan Darah : B
- Tinggi badan : 165 cm
- Berat badan : 46kg
- Talent agency : Huayi Brothers Entertainment
- K-pop Group : Secret (sebagai ketua/leadernya)
7. Han Joo-Wan (Pemeran Sim Kang-Myung)
- Nama Asli : Han Joo-Wan
- Profesi : Aktor
- Tanggal dan Tempat lahir : 10 Januari 1984, Seoul, Korea Selatan
- Pendidikan : Seoul Institute of the Arts – Department of Theater
- Zodiak : Capricorn
- Tinggi badan : 177 cm
- Berat badan : 61kg
- Talent agency : Baewooneun Entertainment
8.Park Se-Wan (Pemeran Oh Sa-Rang)
- Nama Asli : Park Se-Wan
- Profesi : Aktris
- Tanggal dan Tempat lahir : 24 April 1994, Korea Selatan
- Tinggi badan : 167 cm
- Berat badan : 47kg
- Talent agency : Huayi Brothers
9.Seo Ji-Hoon (Pemeran Yoon Kyung-Woo)
- Nama Asli : Seo Ji-Hoon
- Profesi : Aktor dan model
- Tanggal dan Tempat lahir : 25 April 1997, Seoul, Korea Selatan
- Pendidikan : Kyung Hee University
- Zodiak : Taurus
- Tinggi badan : 167 cm
- Berat badan : 47kg
- Talent agency : Management Koo
10.Ha Seung-Ri (Pemeran Hwang Young-Gun)
- Nama Asli : Ha Seung-Ri
- Profesi : Aktris
- Tanggal dan Tempat lahir : 9 Januari 1995, Korea Selatan
- Pendidikan : Imae High School
- Zodiak : Capricorn
- Tinggi badan : 167 cm
- Berat badan : 47kg
- Talent agency : Blue Dragon Entertainment
Pemain School 2017 lainnya :
- Lee Jae Yong berperan sbg Goo Young Koo
- Park Chul Min berperan sbg Park Myung Duk
- Jo Mi Ryung berperan sbg Jang So Ran
- Hong Kyung berperan sbg Won Byeong Goo
- Kim Hee Chan berperan sbg Kang Hee Chan
- Min Sung Wook berperan sbg Jung Joon Soo
- Jang Se Hyun berperan sbg Ra Tae Sik (Saudaranya Ra Eun Ho)
- Kim Eung Soo berperan sbg Yang Do Jin
- Choi Sung Min berperan sbg Han Duk Soo
- Han Bo Bae berperan sbg Seo Bo Ra
- Sung Ji Roo berperan sbg Ra Soon Bong (Ayahnya Eun Ho)
- Kim Hee Jung berperan sbg Kim Sa Boon (Ibunya Eun Ho)
- Lee Jong Won berperan sbg Hyun Kang Woo
Semoga dengan adanya artikel tentang Nama dan Biodata Pemain School 2017 bisa bermanfaat dan menambah wawasan informasi kita semua. Jangan lupa untuk selalu membaca :
Biodata Pemain di Atas Ring SCTV
Biodata Pemain Apa Kata Dunia Trans 7
Biodata Pemain Tukang Kuburan Tujuh Turunan
Biodata Tejaswi Prakash yang Berperan Ragini