GudangPemain™

Menu
  • Home
  • Contact Us
  • About Us
  • Disclaimers
  • Privacy Policy

Home » Pemain » Nama dan Biodata Pemain Paakhi ANTV Terlengkap Plus Foto

Pemain

Nama dan Biodata Pemain Paakhi ANTV Terlengkap Plus Foto

Biantara 27 Februari 2017
Nama, Foto, Profil dan Biodata Pemain Paakhi. Lagi, lagi dan lagi, ANTV memanjakan pemirsa setianya dengan drama seri India terbaru yang kali ini berjudul Paakhi. Serial berjudul asli Tumhari Paakhi ini akan menampilkan sepasangpemainPaakhiutama yang sangat serasi, yang pria ganteng banget dan wanitanya jugasangat cantik.

Kedua pemain utama dalam serial Paakhi ini adalah aktor tampan Mohammed Iqbal Khan yang akan berperan sebagai Anshuman, sedangkan lawan mainnya adalah si cantik Shraddha Arya yang berperan sebagai tokoh utama pemainPaakhi. Kisah cinta yang rumit, seru, dan menyentuh akan disuguhkan dalam serial Paakhi ini.

Pemain Paakhi
Paakhi


Tak hanya kedua pemain utama diatas, serial Paakhi ini juga menghadirkan artis-artis top India lainnya sepertiVarun Badola, Sachin Shroff, Rukhsar Rehman, Parakh Madan,Jasmine Avasia,dan aktor cilik Divyam Dama. Serial Paakhi ini akan bercerita tentang seorang suami yang ingin menceraikan istrinya dengan cara apapun, namun ternyata ia jatuh cinta pada istrinya tersebut.

Serial Tumhari Paakhi ini pertama kali mengudara pada tanggal11 November 2013 hingga 21 November 2014 di channel Life OK, India. Seiring ditayangkannya serial Paakhi ini, kini ANTV makin menunjukkan dirinya sebagai pelopor serial India di negeri ini.


Nama dan Biodata Pemain Paakhi

1. Mohammed Iqbal Khan (Pemeran Anshuman Rathore / Aryaman Rathore)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Pemain utama pria dalam serial Paakhi ANTV ini adalah aktor bernama lengkapMohammed Iqbal Khan. Dalam serial produksiShashi Sumeet Productionsini ia berperan sebagai karakter utama bernama Anshuman Rathore.

Sosok Anshuman Rathore digambarkan sebagai seorang pria muda yang dinikahkan dengan wanita yang tidak ia kenal. Ia kemudian berusaha untuk menceraikan istrinya tersebut. Alih-alih berhasil bercerai, Anshuman malah jatuh cinta pada istrinya yang bernama Paakhi itu.

Biodata :
  • Nama : Mohammed Iqbal Khan
  • Profesi : Aktor, model
  • Tanggal lahir : 10 Februari 1981
  • Tempat lahir : Jammu and Kashmir, India
  • Zodiak : Aquarius
  • Pasangan : Sneha Chhabra (m. 2007)
  • Anak : Ammaara Khan
  • Orang tua : Mohammad Amin Khan, Mehmuda Khan
  • Pendidikan : The Lawrence School, Sanawar
  • Akun Twitter : @miqbalkhan
  • Akun Instagram : @iamiqbalkhan

2. Shraddha Arya (Pemeran Paakhi Anshuman Rathore)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Aktris cantikShraddha Arya ini merupakan salah satu aktris televisi yang cukup populer di India. Dalam serial Paakhi ini, aktris kelahiran 17 Agustus 1987 ini memerankan karakter utama bernama Paakhi, istri dari Anshuman.

Biodata :
  • Nama : Shraddha Arya
  • Profesi : Aktris, model
  • Tanggal lahir : 17 Agustus 1987
  • Tempat lahir : New Delhi, India
  • Zodiak : Leo
  • Agama : Hindu
  • Akun Twitter : @aryasmilesa
  • Akun Instagram : @sarya12

3. Varun Badola (Pemeran Veer Pratap Singh)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Aktor Varun Badola akan berperan sebagai Veer dalam serial Paakhi ini. Veer adalah sepupu sekaligus pengacara dari Anshuman.

Biodata :
  • Nama : Varun Badola
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 7 Januari 1974
  • Tempat lahir : New Delhi, India
  • Zodiak : Capricorn
  • Agama : Hindu
  • Pasangan : Rajeshwari Sachdev (m. 2004)
  • Anak : Devagya Badola
  • Orang tua : Vishwa Mohan Badola
  • Akun Twitter : @varunbadola7
  • Akun Instagram : @varunbadola

4. Sachin Shroff (Pemeran Girish) – suaminya Lavanya
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Sachin Shroff
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 17 December 1979
  • Tempat lahir : India
  • Zodiak : Sagitarius
  • Pasangan : Juhi Parmar
  • Anak : Samaira Shroff
  • Akun Twitter : @iamsacchinshrof
  • Akun Instagram : @sachinshroff1

5. Rukhsar Rehman (Pemeran Lavanya) – saudarinya Anshuman
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Rukhsar Rehman
  • Profesi : Aktris
  • Tanggal lahir : 1978
  • Tempat lahir : Rampur, Uttar Pradesh, India
  • Agama : Islam
  • Pasangan : Faruk Kabir (m. 2010)
  • Anak : Aisha Ahmed
  • Orang tua : Lateefur Rehman Khan
  • Akun Twitter : @rukhsarrehman
  • Akun Instagram : @rukhsarrehman

6. Divyam Dama (Pemeran Ayaan Anshuman Rathore) – anaknya Anshuman
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Divyam Dama
  • Profesi : Aktor cilik
  • Akun Twitter : @divyam_dama
  • Akun Instagram : @divyam_dama

7. Madhura Naik (Pemeran Tanya Rana)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Madhura Naik
  • Profesi : Aktris, model
  • Tanggal lahir : 19 Juli 1987
  • Tempat lahir : Indore, Madhya Pradesh, India
  • Zodiak : Cancer
  • Akun Twitter : @madhurahnaik
  • Akun Instagram : @madhura.naik

8. Pushkar Goggiaa (Pemeran Prithvi)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Pushkar Goggiaa
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 24 September 1987
  • Tempat lahir : New Delhi, India
  • Zodiak : Libra
  • Akun Twitter : @pushkargoggiaa9
  • Akun Instagram : @pushkargoggiaa.official

9. Indraneil Sengupta (Pemeran Rohan)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Indraneil Sengupta
  • Profesi : Aktor
  • Tanggal lahir : 8 September 1974
  • Tempat lahir : Kolkata, India
  • Zodiak : Virgo
  • Pasangan : Barkha Bisht Sengupta (m. 2008)
  • Anak : Meera Sengupta
  • Akun Twitter : @indraneil0809
  • Akun Instagram : @indraneil_sengupta

10. Parakh Madan (Pemeran Suman)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Parakh Madan
  • Profesi : Aktris
  • Akun Twitter : @parakhmadan83
  • Akun Instagram : @parakhmadan83

11. Anita Raj (Pemeran Anuja) – ibunya Anshuman dan Lavanya
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Anita Raj
  • Profesi : Aktris
  • Tanggal lahir : 13 Agustus 1962
  • Tempat lahir : Mumbai, India
  • Zodiak : Leo
  • Pasangan : Sunil Hingorani (m. 1986)
  • Anak : Shivam Hingorani
  • Orang tua : Jagdish Raj

12. Jasmine Avasia (Pemeran Riya)
Biodata Pemain Paakhi ANTV

Biodata :
  • Nama : Jasmine Avasia
  • Profesi : Aktris
  • Tanggal lahir : 28 Juli 1989
  • Tempat lahir : Mumbai, India
  • Zodiak : Leo
  • Akun Twitter : @jasmine_avasia
  • Akun Instagram : @dingli7

Pemain Paakhi lainnya :

  • Vijay Kalvani (Pemeran Ashok)
  • Tej Sapru (Pemeran Rana)
  • Ritu Vij (Pemeran Maha Ji)
  • Rishi Khurana (Pemeran saudara Paakhi)
  • Vijayendra Kumeria (Pemeran Vikram)
  • Priyanka Bhole (Pemeran saudarinya Veer)
  • Sharmilee Raj (Pemeran Nandini)
  • Pragati Mehra (Pemeran ibunya Dipti)
  • Surbhi Tiwari (Pemeran saudarinya Veer)

Detail Serial Paakhi :
  • Judul asli : Tumhari Paakhi
  • Judul Indonesia : Paakhi
  • Sutradara : –
  • Produser : Shashi Mittal, Sumeet Hukamchand Mittal
  • Sinematografi : Sudesh Kotian
  • Genre : Drama
  • Episode : 269
  • Periode tayang : 11 November 2013 – 21 November 2014
  • Channel : Life Ok, ANTV
  • Produksi : Shashi Sumeet Productions

Semoga artikel tentang Biodata Pemain Paakhi ini bermanfaat bagi semua. Jangan lupa baca juga :
Biodata Pemain Geet
Biodata Pemain Kaulah Takdirku
Share
Tweet
Email
Prev Article
Next Article

Related Articles

Nama dan Biodata Pemain Princess Hours Thailand Lengkap
Foto, Profil, Biodata Pemain Princess Hours. Princess Hours merupakan salah …

Nama dan Biodata Pemain Princess Hours Thailand Lengkap

Raden 2BPamanah 2BRasa 1
Foto, Profil, Biodata Pemain Raden Pamanah Rasa. Sinetron dengan genre …

Nama dan Biodata Pemain Raden Pamanah Rasa RCTI Lengkap

Nama dan Biodata Pemain Indah Kasih Bunda SCTV Lengkap
Foto, Profil, Biodata Pemain Indah Kasih Bunda. Penggemar sinetron Indonesia …

Nama dan Biodata Pemain Indah Kasih Bunda SCTV Lengkap

Ku Ingin Mendengar Suaramu
Nama,Foto,Profil, Biodata Pemain Ku Ingin Mendengar Suaramu – Sinetron dari …

Nama dan Biodata Pemain Ku Ingin Mendengar Suaramu Lengkap

About The Author

Biantara

Jangan pernah takut untuk berbagi walau kadang semua itu tidak pernah dihargai. Tetaplah tersenyum dan semangat untuk menatap masa depan.. Jangan banyak mengeluh lakukanlah yang terbaik :) Semoga semua tulisan tentang gosip, biodata, profil serta foto yang dilampirkan bisa bermanfaat :)

Leave a Reply

Batalkan balasan

Anda harus masuk untuk berkomentar.

Recent Posts

  • Isi Ulang Pulsa Dengan Mudah Menggunakan Aplikasi Agen Pulsa
    Isi Ulang Pulsa dengan Mudah Menggunakan Aplikasi …
    14 Maret 2023 0
  • Cara Mengisi Pulsa Ponsel Yang Mudah
    Cara Mengisi Pulsa Ponsel yang Mudah
    10 Maret 2023 0
  • Tips Memilih Jasa Penerjemah Terpercaya
    Catat! Ini Tips Memilih Jasa Penerjemah Terpercaya
    23 Februari 2023 0
  • Kiat Jualan Pulsa
    3 Kiat Bisnis Pulsa Agar Sukses Untuk …
    7 Februari 2023 0
  • Mesin Mixer Roti
    Manfaat Menggunakan Mixer Roti Terbaik
    6 Februari 2023 0

GudangPemain™

Copyright © 2023 GudangPemain™

Ad Blocker Detected

Our website is made possible by displaying online advertisements to our visitors. Please consider supporting us by disabling your ad blocker.

Refresh